res

Camat Sanggar Ahmad SH, resmikan "RUMAH BACA," Askar Sanggar - Cakrawala Online
Segenap Pimpinan dan Keluarga Besar PT Cakrawala Merdeka Mediatama Group Mengucapkan Selamat Hari Anti Korupsi Sedunia

Breaking

Cakrawala Online Hari ini

Direktur PT BPR BKK Purwodadi Mengucapkan Selamat Hari Ibu 22 Desember 2024

29 September 2023

Camat Sanggar Ahmad SH, resmikan "RUMAH BACA," Askar Sanggar

 


Bima- Cakrawala merdeka online,!_ Camat Sanggar Ahmad SH," resmikan rumah baca " agar masyarakat Sanggar lebih maju lagi kedepan .

     Rumah baca salah satu potensi yang di gunakan untuk berkumpul para siswa SD, SMP , SMA,  generasi muda, demi meningkatkan literasi membaca, menulis, berdiskusi , dan mendorong sumber daya manusia untuk  meningkatkan minat baca siswa dan masyarakat Sanggar pada umumnya.

    Selain itu dapat memanfaatkan potensi yang ada untuk mendorong kegiatan literasi menuju masyarakat Sanggar yang ramah lingkungan, sehingga pusat belajar akan membawa dampak positif generasi muda menuju Indonesia maju.

   Dimomen tersebut ketua korwil dunia pendidikan Kecamatan Sanggar apresiasi atas inisiatif generasi muda dan mahasiswa menunjukan kreatif berpikir mengelola dunia pendidikan ke arah yang lebih baik , ide dan gagasan yang patut diapresiasikan bagi di jajaran pendidikan ungkap korwil Sanggar 27/9/23.

   Kegiatan peresmian rumah baca di hadiri oleh Camat  kades Kore, Korwil Sanggar, mahasiswa , siswa SMP SD dan Dosen STKIP Bima, di penghujung acara dan dengan berahirnya kegiatan tersebut Camat Sanggar Ahmad SH, memotong pita biru tanda di mulainya pemanfaatan fasilitas sarana baca , semoga bermanfaat bagi anak bangsa di seluruh Kecamatan Sanggar, Amiin !(*mzu).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar